Image of Aplikasi Modul Training Human Resource Department PT. INTI

Aplikasi Modul Training Human Resource Department PT. INTI



ABSTRAK

PT. INTI merupakan sebuah perusahaan yang semula berorientasi bisnisnya berbasis pure manufacture menjadi sebuah industri yang berbasis solusi kesisteman. Khususnya dalam bidang sistem infokom dan integrasi teknologi. Bagian training karyawan masih menggunakan sistem manual untuk mencatat setiap training yang diikuti oleh karyawan di PT. INTI.
Aplikasi Modul Training Human Resource Department PT INTI menggunakan PHP dan Oracle 10g. Sebagai pendukung untuk menjalankan program kami menjalankannya dalam localhost menggunakan XAMPP.
Aplikasi Modul Training Human Resource Department PT INTI yang akan didesain dan diimplementasikan untuk menyelesaikan permasalahan pencatatan training yang diperlukan untuk setiap karyawan PT INTI sehingga dapat mengetahui riwayat kemampuan setiap karyawan. Sistem ini pun dapat memberikan informasi mengenai daftar riwayat kemampuan IT yang pernah diikutinya.

Kata kunci: Training, PHP, XAMPP dan Oracle 10g.


Ketersediaan

KP/IF 151KP/IF 151My LibraryTersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
KP/IF 151
Penerbit ITHB : Bandung.,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
-
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
-
Info Detil Spesifik
Dosen Pembimbing: Emmy A. Bangun, ST,Mkom
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this