Detail Cantuman
Advanced Search
Pengembangan Server Pembagi Beban (Load Balancing Server) Menggunakan DNS Untuk Web Server
ABSTRAKSI
Peran layanan internet kian hari semakin beragam dan menjadikan pemakai layanan internet senantiasa bertambah setiap tahunnya. Pertambahan tersebut tentunya mempengaruhi kinerja server terutama web server dalam menyajikan halaman web bagi para pemakai. Kinerja web server menurun seiring pertambahan pemakai yang terus-menerus. Cara untuk meningkatkan kinerja dari web server tersebut adalah dengan menggunakan DNS load balancing server untuk web server. Cara ini bekerja dengan pembagian beban kerja pada setiap web server yang tersedia dengan menggunakan algoritma penjadwalan. Salah satunya adalah penjadwalan round robin. Dengan menggunakan tiga perangkat komputer sebagai web server-nya, penjadwalan ini mengatur setiap IP address dari setiap web server secara berurutan dari setiap request yang masuk. Sistem ini diuji dan dibandingkan dengan web server tunggal. Hasil pengujiannya adalah perbandingan yang cenderung lebih menguntungkan menggunakan load balancing server dengan round robin yang telah dibangun.
Kata Kunci : internet, server, web server, DNS load balancing server, algoritma round robin, penjadwalan, IP address, request.
Ketersediaan
TA/SK 44 | TA/SK 44 | My Library | Tersedia |
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
TA/SK 44
|
Penerbit | ITHB : Bandung., 2012 |
Deskripsi Fisik |
-
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Klasifikasi |
-
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subyek |
-
|
Info Detil Spesifik |
Dosen Pembimbing I : Sinung Suakanto, MT.
Dosen Pembimbing II : Ir. Tunggul Arif Nugroho, MT.
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain