Image of Tinjauan Implementasi ISO Pada Learning Center Di PT. Telekomunikasi Indonesia Tbk.

Tinjauan Implementasi ISO Pada Learning Center Di PT. Telekomunikasi Indonesia Tbk.



ABSTRAK
Pada saat ini tengah terjadi perubahan lingkungan bisnis, teknologi, serta gaya hidup. Oleh karena itu, perusahaan-perusahaan diharapkan mampu untuk mengembangkan organisasi dan tuntutan pelanggan terhadap pelayanan yang optimal. PT. Telekomunikasi Indonesia Tbk. berupaya untuk terus melakukan transformasi salah satunya yaitu dari segi kualitas dan human resources. Semula Telkom bergerak dalam bidang information communication, sekarang berkembang menjadi telecommunication, information, media, edutainment. Seiring dengan berkembangnya bisnis tersebut, maka perlu dilakukan beberapa hal untuk memenuhi kepercayaan customer. Salah satu langkah yang diambil adalah penerapan ISO. ISO adalah International Organization for Standardization. ISO berbicara mengenai standar umum yang harus dilakukan oleh perusahaan, agar perusahaan tersebut bias dibilang baik. Telkom menggunakan ISO jenis 9001:2008 yang berfungsi untuk mengatur sistematis dokumentasi. Sehingga pada akhirnya, pelanggan akan merasa puas dengan layanan Telkom.
Kata kunci: ISO, Learning Center, Kualitas, Manajamen Sumber Daya Manusia


Ketersediaan

KP/MG 59KP/MG 59My LibraryTersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
KP/MG 59
Penerbit ITHB : Bandung.,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
-
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
-
Info Detil Spesifik
Dosen Pembimbing : Dr. Samuel PD Anantadjaya, B.Sc., MBA., MM
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this